Berputar.id – Kepemimpinan Presiden Joko Widodo (Jokowi) selama 10 tahun ini, diharapkan dapat dijadikan sebagai fondasi membangun Indonesia. Hal itu disampaikan Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo), Budi Arie Setiadi.
Menjelang kepemimpinan Jokowi berakhir pada 20 Oktober mendatang, Menkominfo menjelaskan bahwa Presiden telah banyak memberikan perubahan kemajuan. Bukan hanya dalam pembangunan infrastruktur, namun juga program kerja pemerintahan Jokowi, telah mampu memberikan dampak positif kepada masyarakat.
“Bukan hanya sekadar membangun jalan, insfrastruktur, pelabuhan, dan berpihak pada program-program Pro-kerakyatan. Ini sudah jadi fondasi yang baik,” kata Budi Arie kepada awak media, Jakarta, Jumat (4/10/2024).
Ia mencontohkan, program yang Pro-kerakyatan itu ialah dengan secara rutinnya pemerintah memberikan stimulus dan bantuan sosial (bansos). Hal itu kata Menkominfo, selaras dengan aksinyata Presiden Jokowi selama menjabat sebagai orang nomor 1 di Republik Indonesia.
Baca juga : Francesco Bagnaia Menjadi Yang Tercepat di FP 1 MotoGP Jepang
“Perhatian pada masyarakat dan nasib rakyat. Pak Jokowi memberikan harapan dan itu tergambar dari visi dan aksi selama 10 tahun dari 2014-2024,” ujarnya.
Berputar.id Mitra dapur program Makan Bergizi Gratis (MBG) di Kalibata, Jakarta Selatan, menjalani pemeriksaan oleh…
Berputar.id Seorang wanita berinisial TNA (32) berhasil diamankan polisi setelah melakukan penipuan dengan modus mengedit…
Berputar.id Bareskrim Polri resmi melimpahkan berkas perkara Warga Negara Ukraina, Roman Nazarenko, tersangka kasus laboratorium…
Berputar.id Anggota DPRD Sumatera Utara, Megawati Zebua, melaporkan pemilik akun TikTok @polostakberdosa ke Polda Sumut…
Berputar.id Cristina Balan, mantan engineer Tesla yang dikenal sebagai whistleblower atas isu keselamatan desain kendaraan,…
Berputar.id Ibunda dari penyanyi dangdut Cici Paramida dan Siti KDI, Hj Roesnaedi, meninggal dunia pada…