Categories: Olahraga

Cole Palmer Berharap Chelsea Bisa Naik Level Musim Depan.

Spread the love

Berputar.id – Cole Palmer berhasil Membawa Chelsea lolos ke kompetisi Eropa musim depan. Dia berharap timnya bisa naik level pada musim berikutnya.

Chelsea mengawali musim dengan buruk di bawah asuhan Mauricio Pochettino. Performa Conor Gallagher dan kolega di lapangan terlihat tidak konsisten.

Untungnya, Chelsea mampu bangkit setelah pergantian tahun. Alhasil, mereka bisa finis keenam di Premier League dan akan tampil di Conference League musim depan.

Menurut Palmer, lolos ke Eropa menjadi langkah awal yang bagus buat Chelsea. Dia pun berharap The Blues bisa naik level pada musim depan.

“Ini adalah akhir musim yang sangat bagus, dengan kembalinya para pemain,” kata Palmer kepada The Sun.

“Lolos ke Eropa adalah sebuah langkah ke arah yang benar, namun mudah-mudahan tahun depan kami bisa naik satu level.”

“Kami harus melihat ketika kami kembali untuk pramusim seperti apa tim ini. Banyak hal berbeda yang dapat berdampak.

Admin

Recent Posts

Majelis Hakim PN Banda Aceh Vonis Zulfurqan 20 Tahun Penjara atas Kasus Pembunuhan Mahasiswa

Berputar.id Majelis Hakim Pengadilan Negeri (PN) Banda Aceh pada Rabu, 16 Juli 2025, menjatuhkan vonis…

8 jam ago

Operasi Patuh 2025 Hari Ketiga: Pelanggaran Helm SNI Terbanyak, Kakorlantas Tekankan Pendekatan Humanis Lewat ‘Polantas Menyapa’

Berputar.id Pelaksanaan Operasi Patuh 2025 memasuki hari ketiga pada Kamis, 17 Juli 2025. Kepala Korps…

8 jam ago

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo Resmikan Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) di Mako Brimob Depok dan 27 Titik Lainnya

Berputar.id Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo meresmikan operasional Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG)…

8 jam ago

Draf Revisi Kitab Undang-Undang Hukum Acara Pidana (RKUHAP) Kini Bisa Diakses Publik di Situs DPR RI, Begini Cara Mendapatkannya

Berputar.id  Draf Revisi Kitab Undang-Undang Hukum Acara Pidana (RKUHAP) resmi diunggah dan bisa diakses secara…

8 jam ago

7 Aplikasi Desain Grafis Gratis Selain Canva, Mudah untuk Pemula & Profesional

Berputar.id Di era digital yang serba cepat, kebutuhan akan desain grafis praktis semakin tinggi. Canva…

8 jam ago

Nikita Mirzani Hadir di PN Jakarta Selatan, Ungkap Pencabutan Gugatan Wanprestasi terhadap Reza Gladys

Berputar.id Aktris Nikita Mirzani kembali menjalani proses hukum di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan pada hari…

9 jam ago